(Welcome and Thanks for Visit My Blog) -Japanese Indonesia-: kerajinan Tangan Jepang

Kamis, 25 Oktober 2012

kerajinan Tangan Jepang


Produk kerajinan tangan cukup banyak di temui di Jepang, khususnya dalam bentuk sulaman dan anyaman. Salah satunya Aminng Tape, kerajinan anyaman sintetis dengan bermacam-macam bentuk. Kita tinggal pilih kerajinan mana yang mau kita buat. Misalnya untuk keranjang kelinci, sudah ada bahan-bahan utama yang diperlukan seperti pita anyaman, kancing untuk mata dan ekor, kawat berwarna untuk pita, kawat pengikat, dan tentu saja petunjuk cara membuatnya. Hiburan kreatif pengisi waktu luang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar